Perbaikan

1. LPTQ Kabuaten/Kota melakukan penyempurnaan dokumen/perbaikan dokumen bagi calon peserta yang dokumennya dinyatakan kurang lengkap pada tanggal 16 s.d 21 Oktober 2022.

2. LPTQ Kabupten/kota hanya diperbolehkan melakukan penggantian calon peserta yang ditolak/berhalangan tetap dengan calon peserta cadangan. Panitia berhak melakukan penolakan jika nama baru pengganti tidak tercantum dalam calon peserta cadangan.

3. Seluruh perbaikan dilakukan melalui aplilkasi e-MTQ sebagaimana saat melakukan pendaftaran.